Cerita Ndarboy Genk Ditimpuki Saat Manggung
Senin, 31 Oktober 2022 – 21:30 WIB
Penonton juga tak lagi mempermasalahkan pedangdut yang bernyanyi di atas panggung.
Kini, dangdut selalu masuk daftar genre yang wajib dimainkan dalam setiap festival musik.
Menurutnya, perkembangan ini ialah buah dari perjuangan para seniman dangdut.
Genre yang berakar dari lokal ini mendapat tempat di industri musik Tanah Air.
"Festival skala nasional banyak yang memberi ruang untuk seniman dangdut atau musisi daerah," tuturnya. (mcr31/jpnn)
Cerita Ndarboy Genk ditimpuki saat menyanyikan lagu ciptaannya di atas panggung.
Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Romaida Uswatun Hasanah
BERITA TERKAIT
- Eks Konjen RI di Karachi Dukung Fadli Zon Perjuangkan Dangdut jadi Warisan Dunia
- WATERBOMB Festival Hadirkan Sensasi Musik dan Perang Air untuk Penggemar K-Pop
- Rilis Kepastian, Erlyn Suzan Alih Genre dari Dangdut ke Pop
- 'Goyang Sampe Lemes', Persembahan Terbaru Duo Pedang
- Hadirkan Musik Ambyar, DMD Panggung Rezeki Wujudkan Mimpi dalam Satu Malam
- 90 Penampil Siap Hebohkan The Sounds Project 2024