Cerita Rakyat yang Dekat dengan Kondisi Kekinian
Jumat, 18 Mei 2012 – 13:47 WIB

Melly Goeslaw. Foto: Fedrik Tarigan/Jawa Pos
Singkat cerita, Lutung Kasarung sang dewa yang turun dari langit membantu Purba Sari merebut haknya kembali. Yakni menjadi pewaris tahta kerajaan Pasir Batang.
Dari serangkaian adegan di Drama Musikal Lutung Kasarung, sesungguhnya banyak yang masih dekat dengan kondisi kekinian. Seperti, pemimpin tidak amanah, licik, diperbudak nafsu dan tamak akan kekuasaan.
Mungkin saja cerita Lutung Kasarung menceriminkan Indonesia hari ini. Mungkin, kita butuh tokoh dewa sakti untuk membawa Indonesia lebih maju.
Drama musikal Lutung Kasarung akan terus dipentaskan di Teater Jakarta, TIM sampai 27 Mei 2012 dua kali sehari. Pertunjukan pertama pukul 14.00 WIB dan 19.30 untuk show kedua.
INI adalah karya seni yang sangat beda. Demikian disampaikan Melly Goeslaw, salah satu pendukung acara Drama Musikal Lutung Kasarung yang dipentaskan
BERITA TERKAIT
- Arya Saloka Gugat Cerai, Amanda Manopo Merespons Begini
- Film Godaan Setan yang Terkutuk Angkat Isu Iman dan Keharmonisan Keluarga
- Ridwan Kamil Bantah Kenal Lisa Mariana secara Personal
- Wow, Rose BLACKPINK Masuk Daftar 100 Tokoh Paling Berpengaruh 2025 TIME
- Revelino Mengaku Ayah Biologis Anak Lisa Mariana, Begini Respons Pihak Ridwan Kamil
- Terungkap, Ini Alasan Ridwan Kamil Baru Melaporkan Lisa Mariana ke Polisi