Cerita Rano Karno tentang Upaya 10 Marinir Mengevakuasi Mak Nyak
Selasa, 07 Januari 2020 – 07:35 WIB
"Putrinya bilang Mak Nyak kite evakuasi ke lantai dua. Udah apal nih kami karena 2007 Mak Nyak juga pernah kami evakuasi dari genteng di lantai 2," kata Rano Karno.
"Begitu putrinya WA, saya tahu dia perlu bantuan. Mak Nyak ini rumahnya di pinggir Kali Angke. Kali Angke ini luar biasa, walau sudah diturap, tetap melimpah airnya," tuturnya. (antara/jpnn)
Rano Karno bercerita tentang upaya 10 prajurit marinir mengevakuasi Aminah Cendrakasih alias Mak Nyak.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Disapu Banjir Bandang, 10 Rumah di Tapsel Sumut Hanyut
- Tuduh Ara Bermain SARA di Pilkada Jakarta, PDIP Bakal Tempuh Langkah Hukum
- Banjir Merendam 2.014 Rumah di Kabupaten Bandung, 12.250 KK Terdampak
- Anies Dukung Pramono – Rano Karno, Brando Susanto: Jakarta Jadi Contoh Demokrasi yang Sejuk
- Madas Nusantara Dukung Penuh Mas Pram-Bang Rano, Kerahkan 2000 Orang Saat Kampanye Akbar
- Survei Indikator: Pram-Doel Teratas Teratas, Mendapat Dukungan 42,9 Persen