Cerita Sudirman Menunjuk Irfan Jauhari Menggantikan Peran Marko Simic

Dia pun meyakinkan kepada Irfan bahwa dirinya kuat. Selain itu, juga dinilai oleh pelatih memiliki screening bola yang bagus.
Dengan begitu, saat Irfan pegang bola, pasti ada pemain lawan yang bakal menjaga pemain 21 tahun itu.
"Saya bilang, kalau pegang bola bagus pasti ada beberapa pemain lawan yang ketarik menjaga kamu, di situ ada kesempatan pemain lain yang bebas. Dan dia bermain baik hari ini dan mencetak gol," tandasnya.
Selain gol Irfan Jauhari pada menit ke-22. Persija juga mencetak gol via Makan Konate melalui penalti pada menit ke-62 dan open play menit ke-67.
Baca Juga: Minibus Diamuk Massa Lalu Dibuang ke Sungai, Sopir Kabur Bawa Pedang, Begini Ceritanya
Gol penutup Macna Kemayoran dicatatkan oleh Braif Fatari pada menit ke-90+2. (dkk/jpnn)
Irfan Jauhari membuka pesta Persija dengan gol yang dicatatkannya di babak pertama. Pelatih Sudirman ternyata punya cerita soal penunjukan Irfan
Redaktur : Budi
Reporter : Muhammad Amjad
- Bali United Kalah dari Persib, Pemain Kecewa dan Singgung Kelengahan
- Tekad Irfan Jaya Mengakhiri Tren Negatif Bali United di Kandang Persib
- Persib Ditahan Imbang Borneo FC, Bojan Hodak Soroti Hal Ini
- Persib Andalkan Pemain Muda Demi Hadapi Borneo FC di Stadion Segiri
- PSS Sleman Mengantongi Kelemahan PSBS Biak, Napi Bongkar Wajib Waspada
- Gelandang Persib Dedi Kusnandar Sampaikan Kabar Baik Soal Penyembuhan Cedera