Ceritakan Kisah Atlet Senior, Gus Muhaimin Desak Komisi X dan Kemnaker Lakukan Ini
Gus Muhaimin juga mendesak Kemnaker untuk memastikan aspek teknis ketenagakerjaan pro terhadap para atlet nasional.
"Saya 5 tahun menjabat jadi Menaker, UU BPJS Ketenagakerjaan dilahirkan di periode saya, tahun 2011 silam. Saya paham betapa pentingnya jaminan sosial bagi mereka," tegasnya.
Di akhir talkshow, Gus Muhaimin ikut menyaksikan penandatanganan Komitmen Bersama Perlindungan Ketenagakerjaan Pemain Sepak bola Profesional sekaligus menyerahkan secara simbolis perlindungan sosial ketenagakerjaan kepada atlet klub sepak bola dari perwakilan PSSI.
Turut hadir dalam acara tersebut, Menaker Ida Fauziyah, Ketua Komisi X DPR Syaiful Huda, Direktur Utama BP Jamsostek Anggoro Eko Cahyo, dan Komite Eksekutif PSSI Hasani Abdulghani.
Sebagai informasi, acara ini digelar atas kerja sama Akademi Milenial Indonesia (AMI), Kemnaker, DPR, PSSI, APPI dan BPJS Ketenagakerjaan. (mrk/jpnn)
Gus Muhaimin meminta jaminan sosial untuk eks atlet nasional diperhatikan agar mereka tetap tenang hidupnya di masa tua
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
- DPR Dukung Penuh Menko Polkam Lindungi Pelajar dari Judi Online
- Cucun Hadiri Kolaborasi Medsos DPR RI dengan Masyarakat Digital di Lembang
- SHP Pemprov Bali Belum Dicoret dari Daftar Aset, Wayan Sudirta DPR Minta Penjabat Gubernur Taati Hukum
- BPJS Ketenagakerjaan Serahkan Santunan ke Ahli Waris Kru tvOne yang Meninggal Kecelakaan di Tol Pemalang
- Melly Goeslaw: Revisi UU Hak Cipta Solusi Hadapi Kemajuan Platform Digital
- Komisi III DPR Menghadapi Dilema dalam Memilih Pimpinan dan Dewas KPK, Apa Itu?