Chandra Hamzah : Maksudnya Apa?
Senin, 23 November 2009 – 21:10 WIB
Chandra Hamzah : Maksudnya Apa?
Rekannya menambahkan. "Kami belum dapat poinnya sama sekali. Saya juga masih bingung," ujar Basari. Namun, selang beberapa saat, keduanya mengaku sudah mendapatkan sejumlah poin penting dari penjelasan Presiden. Antara lain, kata Basari, bahwa Presiden menghendaki ada pembenahan kepolisian, kejaksaan, dan KPK.
Baca Juga:
Selain itu, kata Basari, kata kunci pidato Presiden adalah yang menjelaskan bahwa pada awalnya dirinya menghendaki kasusnya diteruskan ke pengadilan. Namun, setelah ada kontroversi di masyarakat, Presiden menginginkan penyelesaian kasus di luar pengadilan. (sam/JPNN)
JAKARTA -- Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) non aktif, Chandra M Hamzah tampaknya masih bingung menangkap pernyataan Presiden Susilo
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Siswa Sulawesi Tenggara Cerdas-Cerdas, Ini Reaksi Mendikdasmen
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang