Charta: 61 Persen Pendukung Jokowi-Ma’ruf Memilih Ganjar, Prabowo Hanya Sebegini
Senin, 15 Mei 2023 – 19:21 WIB

Direktur Eksekutif Charta Politika Indonesia Yunarto Wijaya. Foto: dok.JPNN.com
Populasi survei merupakan seluruh warga negara Indonesia yang punya hak pilih dalam pemilihan umum, yakni mereka yang sudah berumur 17 tahun atau lebih.
Baca Juga:
Penarikan sampel menggunakan metode multistage random sampling. Responden memiliki potensi kesalahan (margin of error) pada survei ini, sebesar kurang lebih sekitar 2,82 persen.
Responden diwawancarai dengan tatap muka oleh pewawancara yang telah dilatih. Quality control terhadap hasil wawancara dilakukan secara random sebesar 20 persen dari total sampel oleh supervisor dengan kembali mendatangi responden terpilih. (cuy/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Lembaga Charta Politik merilis survei terbaru yang menunjukkan mayoritas pendukung Jokowi-Ma'ruf pada Pilpres 2019 lebih memilih Ganjar Pranowo.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Semangati Hasto, Ganjar Hadir di Pengadilan Tipikor
- Konon, Kader di Tingkat Bawah Meminta Megawati Jadi Ketum PDIP saat Kongres
- Megawati Tonton Teater di GKJ, Menterinya Prabowo Ikut Hadir
- Menteri Prabowo Sebut Jokowi Bos, Ganjar Khawatir Ada Matahari Kembar
- Megawati Anggap Ganjar Sudah Benar Bersikap Tolak Kedatangan Israel ke Indonesia
- Prabowo Usul Pemilihan Kepala Daerah Kembali ke DPRD, Ganjar: Ojo Kesusu