Chelsea 2-1 WHU: Conte Berlari, Loncat, Kepalkan Tinju ke Udara
Selasa, 16 Agustus 2016 – 04:10 WIB

Pelatih Chelsea, Antonio Conte bersuka cita dengan fans usai gol dari Diego Costa. Foto: AFP
Laga pun usai dengan kemenangan tuan rumah. Debut manis buat Conte. Setidaknya beban melatih klub kaya yang ingin bangkit dari keterpurukan, bisa agak ringan.
Menang di laga perdana ini membuat Chelsea berada di posisi ketiga klasemen sementara Premier League, di bawah Manchester United dan Liverpool, yang unggul selisih dan agresivitas gol. (adk/jpnn)
LONDON - Diego Costa menjadi penentu kemenangan Chelsea atas West Ham United di Stamford Bridge, Selasa (16/8) pagi WIB. Gol dari pemain yang sempat
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kabar Kurang Sedap dari Tim Bulu Tangkis Indonesia Menjelang Sudirman Cup 2025
- NBA Playoffs: Curry 31 Poin, Warriors Pukul Rockets
- Ucap Salam Perpisahan dengan Sabah FC, Saddil Ramdani Balik ke Indonesia?
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat
- Pengakuan Blak-blakan Pelatih Madura United Seusai Laga Melawan Persebaya