Chelsea Siap Bertarung, tak Takut Hadapi Real atau Liverpool
Rabu, 14 April 2021 – 20:59 WIB

Reaksi pemain sayap Chelsea Mason Mount saat tampil menghadapi Porto dalam leg kedua perempat final Liga Champions di Stadion Ramon Sanchez-Pizjuan, Sevilla, Spanyol, Selasa (13/4/2021) waktu setempat. (ANTARA/REUTERS/Marcelo del Pozo)
"Ya, kami seharusnya bisa tampil lebih baik, tapi tampil baik bukan prioritas kami, prioritas kami adalah lolos ke semifinal," pungkasnya.
Pertandingan leg kedua berlangsung relatif minim peluang dan harus menanti hingga injury time babak kedua sampai kebuntuan terpecahkan.
Penyerang Porto Mehdi Taremi menjebol gawang Chelsea dengan tendangan saltonya, sayang gol spektakuler itu berakhir hanya sebagai gol hiburan bagi wakil Portugal itu di babak perempat final.(Antara/jpnn)
Chelsea siap bertarung di semifinal Liga Champions, tak takut menghadapi Real Madrid atau Liverpool.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Barcelona Menang Telak Atas Dortmund, Begini Reaksi Hansi Flick
- Leg Pertama Perempat Final Liga Champions: Hanya 1 Tuan Rumah yang Bertekuk Lutut
- Barcelona vs Dortmund: Mantan Produktif, Blaugrana Berpesta
- Barcelona vs Dortmund, Gavi: Kami Harus Bermain dengan Rendah Hati
- Don Carlo Tegaskan Real Madrid Kerahkan Segala Cara untuk Membalas Arsenal
- Arsenal Vs Real Madrid 3-0: Kok Bisa Declan Rice Cetak 2 Gol dari Tendangan Bebas?