Chelsea tak Terbendung, Cukur Brentford 4-0
Senin, 18 Februari 2013 – 00:33 WIB

PESTA: Para pemain Chelsea saat menggunduli Brentford 4-0 dalam lanjutan Piala FA Minggu (17/2). FOTO: The Sun
Chelsea pun meneruskan pesta golnya. Kini giliranb Frank Lampard yang mencatatkan namanya di papan skor. Pada menit 71, pemain 34 tahun berhasil menjebol gawang lawan dengan tendangan volinya. Nah, John Terry pun menutup pesta gol setelah beberapa menit sebelum peluit berakhir berhasil menyarangkan bola hasil tandukannya.
Baca Juga:
Di babak kelima, akan menghadapai Middlesbrouh yang berada di divisi Championship. (mas/jpnn)
LONDON - Chelse kembali mengamuk. Korbannya kali ini adalah Brentford. Klub yang berkompetisi di League One itu dicukur 4-0 dalam lanjutan Piala
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- NBA Playoffs: Thunder Mencukur Grizzlies dengan Rekor Gila!
- Final Four Proliga 2025: Hanya LavAni yang Belum Ternoda
- Arema Lakoni 2 Partai Kandang di Bali, Bukan Hanya Melawan Persebaya
- 2 Kartu Merah, Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025
- Cek Klasemen Final Four Proliga 2025: Jakarta LavAni Belum Terkalahkan
- Heri TMJ Juara Batulicin Open 2025, Raih Hadiah Biliar Terbesar di Indonesia