China Bakal Latih Ribuan Guru Indonesia Berbahasa Mandarin, Apa Tujuannya?
Senin, 31 Januari 2022 – 23:01 WIB
"Kami akan mendukung program tersebut. Mudah-mudahan kerja sama ini bisa meningkatkan mutu pendidikan di Indonesia," ujarnya.
Pihaknya merasa terhormat mendapatkan kesempatan melanjutkan kerja sama dengan Atdikbud KBRI Beijing itu.
Kemitraan negara-negara anggota ASEAN dengan China terus meningkat dalam beberapa tahun terakhir, baik di bidang ekonomi, perdagangan, investasi, pendidikan, kebudayaan, dan media.
Bekerja sama dengan pemerintah RI, China berencana menggelar pelatihan untuk ribuan guru Indonesia
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Menteri Rosan Sebut Tiongkok Berinvestasi Rp 120 Triliun untuk Indonesia
- 3 Kapal Perang China Berlabuh di Jakarta, Ada Apa?
- Trump Berambisi Rampas Terusan Panama, Begini Reaksi China
- Forum Pemuda Indonesia-China: Generasi Muda Jadi Jembatan Kerja Sama
- Semifinal BWF World Tour Finals 2024: Ganda Campuran China dan Malaysia Saling Sikut
- Menkeu Sri Mulyani Buka-bukaan soal Nasib Ekonomi Indonesia pada 2025