China Bangun Kediktatoran Digital Lewat Sistem 'Kredit Sosial'
Tetapi sebagian besar tampaknya tidak memahami kontrol kredit sosial yang mencakup semua kemungkinan akan sampai kemana, dan tidak ada debat publik tentang penerapan sistem di dalam China.
Secara pribadi, ada beberapa keresahan di kelas menengah yang berpendidikan tentang skor warga yang menjadi satu-satunya kriteria untuk penilaian karakter.
Tapi itu tidak akan menghentikan penerapan.
Partai menggunakan sistem untuk memenangkan kembali sebagian kendali yang hilang ketika China membuka diri ke dunia pada tahun 1980-an dan diikuti perkembangan pesat.
Ini adalah cara untuk membungkam perbedaan pendapat dan memastikan dominasi absolut Partai.
Sudah sekitar 10 juta orang dihukum untuk masalah percobaan kredit sosial.
Liu Hu hanyalah salah satu dari mereka.
Photo: Liu Hu percaya bahwa pemerintah China menganggapnya sebagai musuh negara. (Foreign Correspondent: Brant Cumming)
- Siapa Saja Bali Nine, yang Akan Dipindahkan ke penjara Australia?
- Dunia Hari Ini: Menang Pilpres, Donald Trump Lolos dari Jerat Hukum
- Dunia Hari Ini: Kelompok Sunni dan Syiah di Pakistan Sepakat Gencatan Senjata
- Upaya Bantu Petani Indonesia Atasi Perubahan Iklim Mendapat Penghargaan
- Dunia Hari Ini: Tanggapan Israel Soal Surat Perintah Penangkapan PM Netanyahu
- Dunia Hari Ini: Warga Thailand yang Dituduh Bunuh 14 Orang Dijatuhi Dihukum Mati