China Kumpulkan Tetangga Afghanistan, Indonesia Dapat Jatah Bicara?
Selasa, 29 Maret 2022 – 21:51 WIB

Menteri Luar Negeri China Wang Yi. Foto: ZHU XINGXIN / CHINA DAILY
Meskipun tidak menyebutkan dengan jelas tentang peran Indonesia dan tiga negara ASEAN dalam membantu mengatasi krisis Afghanistan, Wang menganggap bahwa keempat negara ASEAN itu mitra penting China dalam kerangka kerja sama Prakarsa Sabuk Jalan (BRI).
"China akan bertukar pikiran lebih dalam lagi dengan semua pihak terkait situasi regional dan internasional terkini agar bisa berkontribusi positif dalam menciptakan perdamaian dan stabilitas di kawasan serta kemakmuran global," ujarnya. (ant/dil/jpnn)
Menurut Kementerian Luar Negeri China, status Menlu Indonesia dan Menlu Qatar hanyalah tamu dalam pertemuan negara tetangga Afghanistan tersebut
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Menlu China Minta Warga Jepang Setop Dukung Taiwan, Ungkit Dosa Era Perang Dunia II
- Indonesia-Vietnam Eksplorasi Peluang Kerja Sama untuk Pertumbuhan Ekonomi yang Lebih Inklusif
- Menlu China Tolak Usulan Trump soal Gaza
- Thong Guan Industries Bhd asal Malaysia Resmi Berinvestasi di KIT Batang, Jawa Tengah
- Awas, Pemegang Kripto Harus Waspada pada Perang Dagang AS vs China
- Indonesia Tanah Air Beta