China Tawarkan Beasiwa untuk 100 Ribu Mahasiswa
Senin, 18 Juli 2011 – 20:44 WIB

China Tawarkan Beasiwa untuk 100 Ribu Mahasiswa
Nuh juga menyebutkan beberapa kesamaan dari negara EAS itu dengan Indonesia. Yakni, potensi alamnya melimpah namun belum diolah secara optimal. Selain itu juga memiliki kultur dan budaya yang beragam baik budaya kemanusiaan dan agama. "Dengan kesamaan aspek itulah para menteri sepakat untuk tingkatkan kerjasama diantara negara EAS. Kerjasama tak hanya menyangkut pendidikan tinggi tetapi yang fundamental yakni target MDGs dan target Education for All (EFA)," jelasnya. (cha/jpnn)
JAKARTA -- Kementerian Pendidikan Nasional (Kemdiknas) akan menggandeng 16 negara di kawasan Asia Tumur untuk meningkatkan kualitas pendidikan. Dalam
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Kemdiktisaintek Membuka Peluang Sarjana Kuliah S2 Setahun, Lanjut Doktoral
- Kemenkes di Guest Lecture U-Bakrie: Mahasiswa Harus Terlibat Aktif Dalam Kampanye Kesehatan Mental
- 43.502 Siswa Penerima Baru Terima KJP Plus Tahap I 2025
- Kolaborasi RSIJCP, FKUI, dan RSCM Dorong Inovasi Medis dan Pendidikan Kedokteran