China Tuduh Dua Warga Kanada Curi Rahasia Negara
Selasa, 05 Maret 2019 – 08:00 WIB
"China adalah negara berdasarkan hukum dan akan mengambil tindakan terhaap tindakan kriminal yang mengancam keamanan nasional."
Kovrig ssat ini bekerja untuk lembaga International Crisis Group (ICG), dengan fokus resolusi konflik dan membantah telah melakukan tindakan mata-mata.
Kementerian Luar Negeri Kanada belum memberikan komentar mengenai hal ini sementara ICG mengatakan belum menerima tuduhan resmi atas hal tersebut.
"Kerja Michael Kovrig di ICG semuanya transparan dan terbuka." kata juru bicara ICG Karim Lebhour.
"Tuduhan samar dan tidak ada bukti terhadapnya adalah tindakan yang tidak adil."
Lihat beritanya dalam bahasa Inggris di sini
BERITA TERKAIT
- Dunia Hari Ini: 51 Pria Dijatuhkan Hukuman Atas Kasus Pemerkosaan Prancis
- Anggota Bali Nine Sudah Bebas dan Kembali ke Keluarga Masing-masing
- Dunia Hari Ini: Australia Terbangkan Warganya Keluar Vanuatu
- Pemakai Narkoba di Indonesia Kemungkinan Akan Dikirim ke Rehabilitasi, Bukan Penjara
- Dunia Hari Ini: Terpidana Mati Kasus Narkoba Mary Jane Dipulangkan ke Filipina
- Australia Juara Menangkap Pengunjuk Rasa Lingkungan