Choel Sudah Tak Sabar Ingin Diperiksa KPK
Jumat, 25 Januari 2013 – 10:47 WIB

Choel Mallarangeng didampingi Rizal Mallarangeng berikan keterangan pers saat tiba di KPK guna menjalani pemeriksaan sebagai saksi kasus Hambalang dengan tersangka Andi Mallarangeng.Foto: M Fathra Nazrul Islam
"Alhamdulilah hari ini saya datang memenuhi panggilan KPK dan seperti janji saya sebelumnya saya akan sangat kooperatif dengan penyidik kpk," ujar Choel.
Baca Juga:
Choel disebut-sebut sebagai perantara peyerahan uang dari rekanan kepada Andi. Dalam persidangan kasus suap wisma atlet SEA Games, terungkap ada uang dari Grup Permai yang ditujukan kepada Choel terkait proyek di Kemenpora. Informasi ini sudah dibantah Choel.
Terkait penyidikan Hambalang ini, KPK juga sudah mencegah Choel bepergian ke luar negeri. Pencegahan diajukan ke Ditjen Imigrasi RI bersamaan dengan pencegahan Andi Mallarangeng dan pejabat PT Adhi Karya M Arief Taufiqurrahman. (flo/jpnn)
JAKARTA--Direktur Eksekutif FOX Indonesia, Andi Zulkarnain Mallarangeng (Choel) memenuhi panggilan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) pada Jumat
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi