Chris John Berangkat Lebih Awal ke Texas
Agar Adaptasi Maksimal
Selasa, 13 Januari 2009 – 05:37 WIB
Selain itu, Chris harus waspada karena Rocky adalah petinju yang punya pukulan mematikan (killing punch). Buktinya, 20 di antara 28 kali kemenangan Rocky berakhir dengan KO/TKO.
Baca Juga:
Selain fokus menghadapi Rocky, saat ini Chris berharap mendapatkan sabuk juara Super Champions. Penghargaan tersebut sebelumnya dijanjikan oleh WBA jika dia mampu mempertahankan gelar sepuluh kali. Itu telah dilakukan pada 24 Oktober tahun lalu, setelah Chris mengalahkan Hiroyuki Enoki di Tokyo, Jepang.
Sebelumnya, WBA berjanji memberikan penghargaan untuk The Dragon di markasnya, Venezuela. Namun, hinggak kemarin belum ada pemberitahuan atau undangan dari badan tinju tertua di dunia tersebut kepada Chris.
"Yang pasti, WBA sudah mengakui adanya gelar Super Champions yang akan disematkan kepada Chris. Sayang, hingga sekarang (kemarin, Red) WBA belum memberitahukan kapan penghargaan tersebut diserahterimakan," ucapnya. (ado/ang)
JAKARTA - Pertarungan pertama di Amerika Serikat (AS) benar-benar membuat Chris John bergairah. Menurut rencana, juara kelas bulu (57,1 kg) versi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ancelotti Bicara Soal Kondisi Mbappe: Masa Buruknya akan Segera Berakhir
- Thiago Motta Puji Performa Khepren Thuram di Juventus
- Gagal Juara China Masters 2024, Jonatan Christie Merasa Ada yang Mengganjal
- Jonatan Christie Tumbang, Trofi China Masters 2024 Milik Anders Antonsen
- Live Streaming Final China Masters 2024 Jojo Vs Antonsen, Sekarang!
- Final China Masters 2024 Dibuka dengan Dramatis, 93 Menit