Chris John Paham Gaya Cino

Chris John Paham Gaya Cino
SIAP TARUNG: Daud Yordan tengah berlatih keras di depan Taman Alun-alun Kapuas kemarin pagi. Daud siap menumbangkan Chris John pada laga 15 April mendatang. Foto: SHANDO SAFELA/PONTIANAK POST
Dari hasil analisanya, Damianus melihat kemampuan terakhir Chris John sudah berbeda dibandingkan dengan kemampuan saat dia masih pada masa usia emasnya. "Saya lihat rekaman pertarungan terakhirnya, di tengah-tengah ronde Chris John sudah kelihatan kecapekan. Dari situ saya tahu kalau dia mulai berbeda kemampuannya," bebernya.

Tapi, dia tidak mau menilai jika Chris John sudah mengalami penurunan. Sebab, lanjutnya, hal itu baru bisa dibuktikan melalui pertandingan di atas ring. "Yang pasti usianya sudah tidak muda lagi dan kami sedang dalam semangat tinggi dan menggebu. Ini saatnya bagi Daud untuk menggantikan dia," tandasnya. (aam/aww)

JAKARTA - Persiapan Super Champions kelas bulu WBA Chris John memasuki tahap akhir menjelang duel melawan Daud Yordan di J-Expo Kemayoran, Jakarta,


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News