Cianjur Targetkan Pemberian Vaksinasi Tahap Dua Tuntas Setelah Lebaran
Selasa, 20 April 2021 – 03:00 WIB
"Kami percepat kalau stok vaksinasi mencukupi. Target kami seluruh tahapan vaksinasi hingga masyarakat umum sudah tuntas sebelum Juli. Kami tetap mengimbau mereka yang sudah divaksinasi tetap menerapkan protokol kesehatan saat beraktivitas di luar rumah," katanya. (antara/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Ratusan pegawai publik dan orang lanjut usia di Cianjur mendapatkan vaksinasi pertama yang digelar di bulan puasa.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Indikator: Data QC 100 Persen, Hasil Pilbup Cianjur Belum Bisa Disimpulkan
- BPBD Minta Warga yang Terdampak Pergerakan Tanah di Cianjur Segera Mengungsi
- 209 Warga Terdampak Pergerakan Tanah di Kadupandak Dievakuasi
- Kasus Dengue Meningkat, Kemenkes dan Takeda Gencarkan Upaya Pencegahan
- Peran Pemda & Masyarakat Penting untuk Mencapai Nol Kematian Akibat Dengue 2030
- Tepung Terigu Oplosan Banyak Beredar di Jawa Barat, Waspada