Cicalengka Bandung Diterjang Angin Kencang, Puluhan Rumah Rusak
Senin, 02 November 2020 – 00:26 WIB
Sejauh ini, dia mengatakan pihaknya telah menurunkan petugas BPBD untuk melakukan kaji cepat kerusakan yang terjadi. Selain itu masyarakat setempat juga turut membantu evakuasi material yang rusak akibat angin kencang.
"Upaya sementara penanganan oleh warga masyarakat dan Muspika dan relawan setempat," katanya. (antara/jpnn)
Angin kencang yang terjadi pada Minggu sore menyebabkan sejumlah pohon tumbang dan menimpa rumah.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Markas Judol di Leuwipanjang Bandung Digerebek, Berkamuflase jadi Toko Pakaian
- Detik-Detik Tabung Gas Meledak di Bandung, Terdengar seperti Bom, Toko Hancur
- Astaga, Kontrakan Dijadikan Tempat Produksi Tembakau Gorila di Bandung
- Waspada, Minyak Goreng Palsu Beredar di Pasar Kota Bandung
- Heboh Pengedar Simpan Kokaina di Tempat Kue, Polisi Langsung Bergerak
- Pajero Seruduk PKL di Kosambi Bandung, Begini Kronologi Kejadian