Cile v Swiss: Berharap pada Rekor
Senin, 21 Juni 2010 – 06:12 WIB

LATIHAN - Sejumlah pemain Cile melakukan sprint, dalam sesi latihan di fasilitas olahraga Ingwenyama, di Nelspruit, 17 Juni lalu. Foto: EFE/Alberto Estevez/FIFA.com.
"Mereka menunggu kami membuat kesalahan seperti yang Spanyol lakukan, dan mereka mencetak gol. Kami sadar, mereka adalah tim yang mengandalkan fisik dan kami sudah berlatih untuk mengatasinya," ungkap Ismael Fuentes, defender Cile.
Cile (4-3-3): 1-Bravo (g); 4-Isla, 3-Ponce, 17-Medel, 8-Vidal; 20-Millar, 6-Carmona, 14-Fernandez; 7-Sanchez, 10-Valdivia, 15-Beausejour
Melawan Swiss, Cile mendapat suntikan tenaga dengan pulihnya striker andalan mereka, Humberto Suazo, dari cedera hamstring. Striker berusia 29 tahun itu hanya bermain 45 menit pada laga kompetitif sejak April lalu. (ham/ito/jpnn)
Perkiraan Pemain
Cile (4-3-3): 1-Bravo (g); 4-Isla, 3-Ponce, 17-Medel, 8-Vidal; 20-Millar, 6-Carmona, 14-Fernandez; 7-Sanchez, 10-Valdivia, 15-Beausejour
Pelatih: Marcelo Bielsa
Swiss (4-4-2): 1-Benaglio (g); 2-Lichtsteiner, 22-Eggimann, 13-Grichting, 17-Ziegler; 7-Barnetta, 8-Inler, 6-Huggel, 16-Fernandes; 19-Derdiyok, 10-Nkufo
Pelatih: Ottmar Hitzfeld
PORT ELIZABETH - Secara mengejutkan, Swiss membekuk tim favorit Spanyol pada partai pertama grup H Piala Dunia 2010 Afrika Selatan. Hal itu membuka
BERITA TERKAIT
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025
- Sudirman Cup 2025: Ini Target dari Menpora Dito Ariotedjo
- Menpora Dito Punya Harapan Besar Terhadap Kepengurusan Baru BWF
- Kabar Kurang Sedap dari Tim Bulu Tangkis Indonesia Menjelang Sudirman Cup 2025