CIMB Niaga Fokus Kredit Konsumer dan UKM
Hal itu juga sejalan dengan tren penyaluran kredit secara industri yang hingga kini melambat.
BI memperkirakan kredit secara industri masih slow down.
”Perbankan memang follow the industry. Kalau secara industri memang masih lambat, apa pun strategi yang dilakukan untuk boost kredit belum sekencang sebelumnya. Sejauh ini proyeksi kami single-digit. Kredit tumbuh delapan persen,’’ ujarnya.
Obligasi tahap pertama terbagi dalam tiga seri. Seri A bertenor 370 hari dengan kupon 6,5–7,2 persen.
Seri B bertenor tiga tahun dengan kupon 7,25–8 persen.
Sedangkan seri C bertenor lima tahun dengan kupon 7,6–8,35 persen.
’’Strategi yang diterapkan perseroan memberikan hasil yang lebih baik sebagaimana terlihat dari kinerja hingga paro pertama tahun ini yang cukup baik,’’ katanya. (dee/c16/sof/jos/jpnn)
JAKARTA - PT Bank CIMB Niaga terus berupaya melakukan ekspansi kredit. Salah satunya dengan melakukan penawaran umum obligasi berkelanjutan (PUB)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Mendes Yandri Susanto Sebut BUMDes Penting Cegah Efek Negatif Urbanisasi Bagi Desa
- Sertifikasi Halal Lindungi UMK dari Serbuan Produk Luar Negeri
- Kebijakan Perdagangan Karbon Indonesia di COP 29 Dinilai Bermasalah
- Bea Cukai Parepare Musnahkan Barang Ilegal Senilai Lebih Rp 2,25 Miliar, Terbanyak Rokok
- Anindya Bakrie: Kita Harus Dorong Investasi Asing yang Ciptakan Lapangan Kerja
- AS Optimistis Kembangkan Kerja Sama Ekonomi dengan Pemerintahan Baru