CIMB Niaga Salurkan Beasiswa Rp1 Juta Perbulan
Rabu, 09 November 2011 – 19:27 WIB
“Dalam program ini, kami (CIMB Niaga) telah menganggarkan dana sebesar Rp 1,5 miliar yang akan diberikan kepada 30 orang pelajar penerima beasiswa,” jelasnya.
James menambahkan, total realisasi seluruh kegiatan CIMB Niaga peduli tahun 2010 lalu mencapai Rp 13,136 miliar. Sedangkan untuk tahun 2011 ini, CIMB Niaga akan mengalokasikan sekitar Rp 13 miliar dengan alokasi dana terbesar tetap disalurkan pada bidang pendidikan. (cha/jpnn)
JAKARTA -- Sebanyak 30 pelajar lulusan Sekolah Menengah Atas (SMA) yang memiliki prestasi akademis dan non akademis menerima beasiswa S1 yang diberikan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gibran Minta Sistem Zonasi PPDB Dihilangkan, Mendikdasmen: Masih Pengkajian
- Ganesha Operation Award 2024 Jadi Ajang Penghargaan Bagi Pengajar dan Alumni
- INSEAD Business School, Jadikan Kerja Sama FWD Group & BRI Life Sebagai Studi Kasus
- Direksi ASABRI Mengajar Para Mahasiswa Magister Universitas Pertahanan
- Pilih Hotel sebagai Fasilitas Kampus, CEO UIPM Beri Penjelasan Begini
- Eramet & KBF Berikan Beasiswa untuk Mahasiswa Indonesia Timur, Ini Harapan Gubernur Sulut