CIMB Niaga Tingkatkan Program Literasi Keuangan Siswa
Kamis, 12 Agustus 2021 – 11:56 WIB

CIMB Niaga tingkatkan program literasi keuangan siswa. Foto: CIMB Niaga
Sedangkan di Malang kegiatan dilaksanakan di SMKN 6 Malang, SMPN 16 Malang, dan SMK Nasional.
Sementara untuk Tour de Bank (TDB) di Surabaya dilaksanakan di SDI Wahid Hasyim, MI Muhajirin, SDIT Ghilmani, dan untuk di Malang diadakan di SDN Dinoyo 4, SDN Sukun 1, SD NU Hasanuddin Dilem 2.
Kegiatan tersebut merupakan bentuk dukungan keberkelanjutan CIMB Niaga terhadap program Literasi dan Inklusi Keuangan Otoritas Jasa Keuangan (OJK). (dkk/jpnn)
PT Bank CIMB Niaga Tbk (CIMB Niaga) terus berupaya meningkatkan literasi dan inklusi keuangan siswa, termasuk di masa pandemi COVID-19.
Redaktur : Rah Mahatma Sakti
Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Penetrasi Keuangan Syariah Rendah, OJK Minta Pelaku Usaha Melakukan Ini
- CBD PIK2 Buyback Saham Rp 1 Triliun, Laba Melejit Hampir 60%
- Jadi Bank Paling Terdepan, BTN Raih MSCI ESG Ratings AA
- Pilih Mana Celengan atau Rekening Bank untuk Merencanakan Keuangan
- Asuransi Kitabisa Raih Penghargaan dari OJK
- Didimax Resmi Kantongi Izin Transaksi Perdagangan Derivatif dari OJK