Cino Sudah Lahap Puluhan Ronde
Senin, 03 September 2012 – 04:14 WIB

Cino Sudah Lahap Puluhan Ronde
Petinju kelahiran kelahiran 10 Juni 1987 itu mengaku sampai saat ini dirinya belum dihubungi promotor mengenai kepastian kapan akan naik ring lagi. "Tapi itu tidak masalah bagi saya. Yang pasti saya akan terus giat berlatih," tegas Cino.
Baca Juga:
Daud Yordan menjadi juara dunia kelas bulu IBO setelah menang KO pada ronde kedua atas petinju Filipina Lorenzo Villanueva di Marina Bay Sands Singapura pada 5 Mei lalu. Dengan kemenangan tersebut, maka petinju Sasana Kayong Utara Boxing Camp itu mencatatkan rekor 29 kali menang yang 23 di antaranya dengan KO dan dua kali kalah. Dua kekalahan tersebut diterima dari Chris John dan Calestino Caballero. (ali)
JAKARTA - Kapan dan di mana jadwal duel sejauh ini belum ada kejelasan. Tapi juara dunia kelas bulu IBO Daud Yordan tak pernah berhenti berlatih
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah