Cinta Ibu Satukan Musisi Australia dan Thailand
Jumat, 06 Januari 2017 – 13:05 WIB

Cinta Ibu Satukan Musisi Australia dan Thailand
"Saya bisa paham rasanya kehilangan instrumen musik," kata Ray.
Dia juga memiliki kondisi tidak bisa memainkan gitar yang paling dicintainya, setelah infeksi yang nyaris fatal akibat bakteri yang menyebabkan dirinya kehilangan rasa di ujung-ujung jarinya.
"Lalu saya pikir, 'saya yakin gadis ini ingin gitarnya'," katanya.
Gitar tersebut adalah gitar klasik bermerk Admira dibuat oleh Enrique Keller, warga Jerman di pabrik kepunyaannya sendiri di Spanyol, sekitar akhir 1940-an atau 50-an.

ABC News: Liam Cochrane
"Saya tahu gitar ini sangat tua, ibu saya memberikan kepada saya ketika saya masih cukup muda," kata Ray.
Tawaran gitar antik kepada Irin datang sehari sebelum ibunya meninggal.
Irin Prechanvinit, gitaris muda asal Thailand baru saja merilis albumnya dan sedang berada di puncak dunia, saat sebuah berita duka menghampirinya.
BERITA TERKAIT
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia
- Dunia Hari Ini: Katy Perry Ikut Misi Luar Angkasa yang Semua Awaknya Perempuan
- Dunia Hari Ini: Demi Bunuh Trump, Remaja di Amerika Habisi Kedua Orang Tuanya