Cinta Kandas, MP Sebar Konten Vulgar Mantan Kekasih

Ternyata MP tidak terima diputus oleh KN.
Lalu, pada tanggal 28 Maret 2023 pelaku menyebar foto-foto korban ke media sosial.
"Pelaku mengancam dan mengatakan dia sudah menitipkan kepada temannya gambar-gambar itu. Pelaku ini melakukan aksinya dengan niat agar korban mau bersama dia kembali," lanjut Kombes Jefri.
Setelah diperiksa MP mengaku tidak terima diputus oleh KN.
“Karena tidak terima hubungan diputuskan, dia menyebarkan foto-foto vulgar tersebut ke media sosial di Instagram dengan berbagai akun," ungkapnya.
Karena perbuatan itu MP dipenjara dengan sangkaan Pasal 27 Ayat 1 UUD ITE, Pasal 29 UU ITE dan Pasal 14 Ayat 11 UU tindak pidana kekerasan seksual dengan ancaman hukuman minimal 6 tahun penjara. (mcr36/jpnn)
Selama berhubungan, pria MP dan mantan pacarnya, KN kerap melakukan hubungan seksual. Konten vulgar tersebar di media sosial.
Redaktur : Rah Mahatma Sakti
Reporter : Rizki Ganda Marito
- Kerahkan Tim Jaga Rumah Warga, Kombes Jeki: Tidak Ada Toleransi Bagi Pencuri di Lokasi Banjir!
- Perang Sarung di Pekanbaru Berujung Maut, 4 Orang Ditangkap
- Manfaatkan Media Sosial, Sinta Trisnawati Sukses Kembangkan Bisnis dari Nol
- Pakar Ingatkan Dampak Jangka Panjang Boikot yang Ditunggangi Kepentingan Bisnis
- Balap Liar saat Ramadan Meresahkan, 57 Motor Disita Polresta Pekanbaru
- Lawan Arus, Pemuda Tewas Mengenaskan di Jalan Soekarno-Hatta Pekanbaru