Cinta Polisi Palsu, Ditangkap di Hadapan Ratusan Undangan

jpnn.com - JPNN.com SURABAYA - Kebohongan itu pun terbongkar. Di depan ratusan tamu undangan di acara pernikahan, Yansen, 30, dibekuk polisi.
Demi merebut hati sang wanita pujaannya, Dewi (nama samaran), Yansen mengaku sebagai polisi.
Karena telanjur mengaku sebagai anggota korps Bhayangkara, Yansen mengurus persyaratan nikah ke KUA Simokerto.
Tentunya dengan persyaratan nikah yang biasa dilampirkan polisi.
"Karena kebingungan, akhirnya tersangka ini membuat beberepa stempel kepolisian dan mencatumkan nama-nama petinggi polisi sebagai syarat nikah di KUA," ungkap Kasi Propam Polrestabes Surabaya Kompol Kuncoro seperti yang dilansir Radar Surabaya (Jawa Pos Group), Jumat (16/9).
Setelah semuanya persyaratan ia penuhi, Yansen bisa bernapas lega. Bahkan dia sudah membayangkan hidup bahagia bersama kekasihnya itu.
Namun saat pihak KUA melakukan pengecekan persyaratan yang diajukan oleh Yansen ditemukan kejanggalan.
Sebab kop surat persetujuan nikah bertuliskan Polres Sumenep dan berpangkap Brigadir.
JPNN.com SURABAYA - Kebohongan itu pun terbongkar. Di depan ratusan tamu undangan di acara pernikahan, Yansen, 30, dibekuk polisi. Demi merebut
- Dituduh Menelantarkan Anak & Istri, Bambang Wuragil Merespons Begini
- Mbak Ita & Suami Jalani Sidang Perdana Kasus Dugaan Suap Proyek di Semarang
- Iskandar Ditangkap Polisi di Ogan Ilir, Ini Kasusnya
- Kawasan Hutan Lindung TNTN Terbakar, Diduga Akibat Pembukaan Lahan Ilegal
- Pembangunan Sekolah Rakyat di Kota Bandung Terkendala Lahan
- Hari Kartini, Pramono Gratiskan Pengurusan SIM untuk ASN dan Wartawan Perempuan