Cipinang Melayu Banjir, Kadis SDA DKI Jakarta Bilang Begini
Selasa, 02 November 2021 – 11:39 WIB

Banjir menggenang permukiman warga di Cipinang Melayu, Jakarta Timur, Senin (1/11/2021). ANTARA/Yogi Rachman
Dia menambahkan bahwa pihaknya telah melakukan pengerukan Waduk Tiu dan Waduk Pondok Ranggon untuk mengurangi debit air Kali Sunter agar tidak meluap ke permukiman.
"Waduk Tiu sudah diperdalam, Kalau Waduk Pondok Ranggon itu proyeknya sampai tahun depan," ujarnya.
Sebelumnya, wilayah RW 03 dan 04 Cipinang Melayu terendam banjir hingga 80 sentimeter pada Senin kemarin setelah hujan deras mengguyur Jakarta. Banjir itu juga membuat sejumlah warga terpaksa mengungsi di tenda pengungsian yang berada di kolong Tol Becakayu.
Petugas gabungan dari Damkar Jakarta Timur, BPBD, dan kepolisian diterjunkan untuk menyedot air yang menggenang permukiman warga di Cipinang Melayu. (antara/jpnn)
Kepala Dinas Sumber Daya Air DKI Jakarta Yusmada Faizal mengungkapkan bahwa banjir tersebut terjadi akibat intensitas hujan tinggi pada Senin (1/11) siang hingga sore.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- B2W Kritik Acara Gowes Bareng Pramono Anung, Singgung soal Rute Berbahaya
- Begal Beraksi Lagi di Ibu Kota Jakarta
- 2 Desa di Parigi Moutong Terendam Banjir
- Demokrat: 5 Pansus Baru Penting untuk Atasi Masalah Krusial Jakarta