Ciptakan Lingkungan Bersih Bebas Sampah, Karang Taruna Cibinong Sulap Kali Baru Cibinong Jadi Wisata
Sabtu, 15 Mei 2021 – 13:42 WIB
Atas keberhasilan berbagai aktivitas Karang Taruna tersebut, Kementerian Sosial memberikan apresiasi dan dukungan bantuan untuk salah satu Karang Taruna di Kecamatan Cibinong sebesar Rp 49.600.000, yang berasal dari dana hibah hasil penyelenggaraan Undian Gratis Berhadiah (UGB).
Kini, dana bantuan tersebut telah dimanfaatkan untuk penambahan potensi kegiatan pemberdayaan, pembuatan dan rekondisi kolam, pembelian bibit ikan dan indukan ikan, serta pembangunan saung bambu di Kali baru. (jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Karang Taruna Kecamatan Cibinong, Bogor, Jawa Barat yang diketuai Deni Suhendar lantas bertekad akan "mempercatik" Cibinong sebagai pusat Kabupaten Bogor.
Redaktur & Reporter : Elvi Robia
BERITA TERKAIT
- Gerak Cepat, Kemensos Salurkan Bantuan Korban Banjir Makassar
- Peksos Berperan Strategis Wujudkan Penyelenggaraan Kesejahteraan Sosial yang Profesional
- Banjir Pasuruan, Kemensos Kerahkan Puluhan Tagana
- Mensos Gus Ipul Naik Perahu Karet untuk Salurkan Bantuan Korban Banjir di Pandeglang
- Denny Sumargo, Novi & Agus akan Kembali Dipanggil Kemensos untuk Mediasi
- Rayakan Hari Disabilitas Internasional, Angkie Yudistia Dukung Kampanye #SetaraBerkarya