Ciptakan Narasi Pemilu Damai, Polda Riau Gelar Lomba Jurnalistik
Rabu, 15 November 2023 – 22:29 WIB
Plh Ketua KPU Riau Abdul Rahman mengaku menyambut baik lomba jurnalistik tersebut.
"Kami mengapresiasi Polda Riau yang menggelar kegiatan yang sangat bermanfaat ini. Kita semua membutuhkan narasi baik untuk disebarkan agar pemilu damai dan menyejukkan dapat terwujud," ungkap Abdul. (mcr36/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Polda Riau menggelar lomba jurnalistik guna menciptakan narasi Pemilu 2024 yang damai dan aman. Berhadiah puluhan juta rupiah.
Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Rizki Ganda Marito
BERITA TERKAIT
- Polda Riau dan TNI Sebar 1.615 Personel Demi Kelancaran Pilkada 2024
- Kasus SPPD Fiktif, Polda Riau Sita Rumah Diduga Milik Bang Uun
- Korban Helen di BPR Fianka Tak Cuma Tukang Sayur, Polda Riau Bidik Tersangka Baru
- Polda Riau Mengerahkan 1.395 Personel untuk Pengamanan Pilkada 2024
- Irjen Iqbal Beri Pembekalan Pengamanan Pilkada 2024 di Rokan Hulu Jelang Pencoblosan
- Irjen Iqbal: Tidak Ada Lagi Kampung Narkoba, Kami Kejar Sampai ke Lubang Tikus