Ciri-ciri Jantung Bermasalah yang Perlu Anda Waspadai!
Rabu, 13 Oktober 2021 – 07:04 WIB

Penyakit jantung. ILUSTRASI. Foto: Laman MSN
Sleep apnea adalah kondisi henti napas sejenak selama beberapa kali saat Anda sedang tidur. Kondisi tersebut akan memberikan tekanan yang lebih pada jantung Anda.
Sebaiknya periksakan diri lebih lanjut ke dokter.(klikdokter)
Bila diibaratkan, jantung adalah pompa, sementara pembuluh darah pipa berisi darah yang membawa asupan oksigen dan nutrisi ke seluruh tubuh.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Layanan Jantung Bethsaida Healthcare Jadi Destinasi Wisata Medis di Banten
- 3 Manfaat Jahe Merah, Bikin Berat Badan Ambyar
- 5 Makanan yang Tidak Baik untuk Jantung
- Anak Ungkap Penyebab Mpok Atiek Dilarikan ke Rumah Sakit
- Mpok Atiek Dilarikan ke Rumah Sakit, Begini Kondisinya
- 3 Manfaat Daun Binahong yang Baik untuk Pencernaan