Citilink Perkuat Kolaborasi dengan BNN untuk Cegah Peredaran Narkotika Lewat Pesawat
Selasa, 29 September 2020 – 16:10 WIB
Tidak hanya itu, Citilink juga melakukan berbagai program lainnya dalam kampanye ini dengan melakukan pemeriksaan urine secara berkala kepada pegawai udara maupun pegawai darat, serta dukungan pemberantasan peredaran narkotika melalui jalur-jalur kargo maupun pesawat penumpang.
“Dengan adanya kerja sama ini diharapkan seluruh pegawai Citilink maupun masyarakat luas dapat terhindar dari penyalahgunaan narkotika dan obat-obatan terlarang sehingga dapat menekan angka peredaran serta jumlah pengguna narkotika di Indonesia,” pungkasnya Juliandra. (mcr2/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Kolaborasi ini telah dijalin oleh Citilink sejak 2017 lalu dengan BNN untuk memberikan berbagai fasilitas untuk kampanye antinarkoba
Redaktur & Reporter : Rizki Sandi Saputra
BERITA TERKAIT
- Polda Riau Sita 30 Kg Sabu-Sabu, Irjen Iqbal Ancam Jerat Hukuman Mati Bandar Narkoba
- Penyelundupan 19,8 Kg Sabu-Sabu dari Tawau Digagalkan, Bea Cukai Ungkap Kronologinya
- DPRD Kota Bogor Sosialisasikan Raperda P4GN, Tampung Aspirasi Warga
- Bea Cukai-BNN Gagalkan Penyelundupan 19,8 Kg Sabu-Sabu di Teluk Palu, 3 Orang Diamankan
- BNN Menggagalkan Penyelundupan 19,82 Kg Sabu-Sabu di Sulteng, Buru Bandar Besar
- Polisi Gerebek Kawasan Pilip 3 Muara Enim, 4 Pelaku Tindak Pidana Narkotika Ditangkap