Citra Polri Sedang Rendah, Kapolri Sebut Pesan Jokowi Sudah Jelas
Jumat, 14 Oktober 2022 – 17:36 WIB

Bambang Rukminto menyoroti pernyataan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo soal penetapan 10 tersangka judi online kelas atas. Foto: Ricardo/JPNN.com
"Apalagi ktia menghadapi situasi tahun politik bagaiman kami melakukan tindakan tegas terhadap hal-hal yang bisa berdampak terhadap perpecahan, polarisasi yang bisa menggangu masyarakat yang sekarang sedang sulit ini, menjadi kebijakan dan akan kami tindak lanjuti," jelas dia. (tan/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Kapolri menyadari citra Korps Bhayangkara sedang menurun akibat sejumlah kejadian belakangan ini, antara lain kasus Ferdy Sambo.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Bentrok Antarwarga di Maluku, Gubernur dan 2 Jenderal Turun Tangan
- Simak Penilaian Gibran tentang Didit Prabowo, Begini
- Lihat yang Dilakukan Gibran saat Mudik ke Solo, Paten!
- 5 Berita Terpopuler: Dokter Terawan Buka-Bukaan, Gaji PPPK Sudah Disiapkan, Segera Cek Lokasi ATM Deh!
- Arus Mudik Lebaran Lancar, Anggota DPR Apresiasi Kerja Keras Korlantas Polri
- Pak Luhut Sudah ke Rumah Jokowi di Hari Pertama, Ada Kompol Syarif