Citroen Gas Lagi Awal Tahun Ini, 2 Model Baru Siap Mengaspal
Jumat, 26 Januari 2024 – 07:42 WIB
Citroen juga makin menunjukkan keseriusannya dalam kembali bermain di pasar Indonesia, dengan terus memperluas jaringan diler-diler resmi.
“Sampai hari ini kami sudah siap dengan 11 outlet untuk melayani purnajual, kemudian kami sedang mempersiapkan penambahan 8 diler baru, sehingga paling tidak pada akhir 2024 nanti total ada 19 diler selain di Jakarta, seperti Surabaya, Bandung, Medan, Yogyakarta, Bali, Bogor, Palembang. Tidak menutup kemungkinan juga menambah di Sulawesi,” imbuh Tan. (antara/jpnn)
PT. Indomobil National Distributor (Citroen Indonesia), memastikan kesiapan mereka meramaikan pasar otomotif tahun ini dengan dua model terbaru.
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Perkuat Kebutuhan Pasar di Asia Pasifik, Stellantis Dirikan Pusat Suku Cadang di Malaysia
- Indomobil Akan Memproduksi Lokal Maxus Mifa 9, Harga Jadi Lebih Kompetitif
- Citroen C4 dan C4 X Hadir dengan Desain Baru & Elegan di Paris Motor Show 2024
- Citroen Segarkan Model Ami Terbarunya dan Perkenalkan Versi Konsepnya di Paris Motor Show
- Perluas Jangkauan, Citroen Resmikan Dealer Berstandar 3S di Bandung
- Meriahkan GIIAS Bandung 2024, Citroen Kenalkan 2 Mobil Special Edition