City Jawara Community Shield, Guardiola Sebut 6 Tim Kandidat Juara Premier League
Senin, 05 Agustus 2019 – 08:50 WIB
"Ada dua pesaing nyata, Liverpool dan kami, untuk memenangi Premier League. Namun, tentu saja, Manchester United dengan Harry Maguire dan para pemain lain yang mereka beli, kemudian Arsenal, Chelsea dan Tottenham Hotspur ada di sana," kata Guardiola seperti dikutip dari AFP.
"Di awal musim ada lima atau enam pesaing. Kemudian musim akan berbicara. Saya pikir itu akan menjadi kami dan Liverpool, jadi bagus melihat tim yang akan kami lawan, juara Eropa," imbuhnya. (adk/jpnn)
Community Shield winners since 2010:
???? Man Utd
???? Man Utd
???? Man City
???? Man Utd
???? Arsenal
???? Arsenal
???? Man Utd
???? Arsenal
???? Man City
???? Man City
Three teams, two cities. pic.twitter.com/kZontj6CGj — Coral (@Coral) August 4, 2019
Manchester City menjadi kampiun Community Shield setelah mengalahkan Liverpool di Wembley, Minggu (4/8) malam WIB.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Real Madrid Bersikeras Mendapatkan Trent Alexander-Arnold
- Manchester City Kembali ke Jalur Kemenangan, Guardiola Puji Savinho
- Liverpool Bantai West Ham United 5-0, Makin Kukuh di Puncak Klasemen
- West Ham Vs Liverpool Diwarnai 5 Gol, Salah Cetak Rekor
- Leicester vs Manchester City: The Citizens Akhiri Paceklik Kemenangan
- Trent Alexander-Arnold Dirumorkan Tolak Perpanjangan Kontrak dengan Liverpool, Gabung Real Madrid