City Makin Kuat Saat Jumlah Pemain Terus Mengkerut
Selasa, 12 Januari 2021 – 19:24 WIB

Bek tengah Manchester City John Stones beraksi saat pertandingan melawan Newcastle United di Stadion Etihad, Manchester, Inggris, 26 Desember 2020. (Pool via REUTERS/JASON CAIRNDUFF)
Vidic-Ferdinand adalah bagian instrumental dalam sukses bertahun-tahun Manchester United.
Stones-Dias pun sepertinya juga sedang ke arah itu.
Lihat saja pertandingan-pertandingan terakhir City, khususnya saat melawan Chelsea dan MU.
Mereka kompak sekali, saling menunjang, saling melapis, sigap menutup pergerakan lawan dan mematikan penyerang-penyerang lawan jauh sebelum mereka bisa menyerang.
“Kedua pemain ini telah menciptakan kemitraan yang tangguh,” kata mantan bek kanan City Micah Richards kepada Sky Sports.
“Mereka seperti membaca segalanya, dalam mengambil posisi, dalam mengorganisasikan pertahanan. City pun makin kuat saja.”
Stones sungguh terlihat kian matang dan berkelas.
Namun dia punya penyakit lama, yakni konsistensi.
Jumlah pemain Mancester City terus mengkerut akibat COVID-19, namun Guardiola mengakui anak-anak asuhnya malah makin kuat
BERITA TERKAIT
- Taklukkan Lyon, MU Melaju ke Semifinal Liga Europa
- Semifinal Liga Europa: MU Kembali Berjodoh dengan Tim Asal Basque
- Liga Europa: Catatan Unik Manchester United Setelah Masuk Semifinal
- Soal Pengalaman di Liga Champions, Bastian Schweinsteiger Belum Move On dari Momen Ini
- Tiket Tur Asia Manchester United di Malaysia Terjangkau dan Ramah di Kantong
- Kevin De Bruyne Berpisah dengan Manchester City di Akhir Musim Ini