Civitas Ganjar Ajak Anak Muda Medan Jaga Perdamaian Jelang Pemilu 2024
Senin, 25 September 2023 – 13:09 WIB
"Saya sebagai pastor meminta kepada seluruh bangsa Indonesia bergembiralah menyongsong pesta demokrasi. Pakailah hati nurani untuk memilih siapa calon yang terbaik. Sebab, kita bukan memilih yang terbaik, tetapi mencegah yang terburuk menjadi penguasa negara kita," tuturnya.
Sementara itu, Koordinator Wilayah (Korwil) Civitas Ganjar Sumut Berry Sitohang berharap anak muda menjadi penggerak untuk menyerukan kerukunan dan perdamaian untuk menghadapi Pemilu tahun depan.
"Diharapkan mereka mengajak satu sama lainnya untuk ayo sama-sama menjaga perdamaian," ujar dia. (cuy/jpnn)
Sukarelawan Civitas Ganjar mengajak anak muda Medan untuk menjaga perdamaian jelang Pemilu 2024.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Ribuan Warga Memeriahkan Gebyar Budaya, Husain Alting Sjah Ingatkan Perdamaian di Atas Segalanya
- Perdamaian Guru Supriyani Berujung Pemecatan Ketua LBH HAMI Konsel, Kok Bisa?
- KTT Asia Timur Tegaskan Komitmen Jaga Perdamaian, Stabilitas, dan Kemakmuran Kawasan
- Setelah Ritual Perdamaian Secara Adat, Keluarga Agustinus Tamo Mbapa dan Bonefasius Radu Pati Menghadap Uskup
- PMKRI Serukan Perdamaian Abadi di Timur Tengah
- Menjelang Pelantikan Prabowo-Gibran, MUI Keluarkan 3 Seruan Penting