Clipan Finance Berikan Kemudahan Pinjaman Dana Tunai untuk UMKM
Kamis, 21 Oktober 2021 – 15:03 WIB
Tidak hanya itu, nasabah akan mendapatkan bonus Asuransi Personal Accident (PS)/ perlindungan bagi tertanggung atas terjadinya kecelakaan sebesar Rp 50 juta.
Menariknya, Anggit mengatakan bagi calon nasabah yang mengajukan kredit pada periode 21 Oktober hingga 21 Januari 2022 berkesempatan mendapatkan satu unit motor.
"Kami mengadakan undian berhadiah 1 buah sepeda motor,” kata Anggit. (ddy/jpnn)
PT Clipan Finance Indonesia Tbk mempermudah para pelaku UMKM yang ingin melakukan peminjaman dana tunai.
Redaktur : Elvi Robia
Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Begini Cara Bea Cukai Dorong UMKM Agar Berorientasi Ekspor
- Ini Tujuan Bea Cukai Berpartisipasi dalam Program Pemberdayaan UMKM di Indonesia
- Bea Cukai Teluk Bayur Bantu UMKM Manfaatkan Peluang Ekspor Lewat Program Ini
- UMKM Stable Shoescare Perkuat Posisi di Industri Perawatan Fesyen Item
- Mantap, 140 Ton Komoditas Pinang Asal Pariaman Diekspor ke Pasar India
- Saham TLKM Anjlok, Telkom Butuh Penyegaran & Strategi Baru