Clippers Mulai Anjlok
Senin, 26 November 2012 – 15:39 WIB

Clippers Mulai Anjlok
Bintang kemenangan Hawks adalah Jeff Teague. Point guard utama Hawks tersebut mencetak double-double 19 poin dan 11 rebound. Fower forward Zaza Pachulia dan shooting guard Louis Williams menambahkan masing-masing 19 dan 18 poin. Total, ada lima pemain Hawks yang mencatat double digit.
Baca Juga:
Dari kubu Clippers, fower forward Blake Griffin menjadi pemain terbaik dengan 22 poin dan 11 rebound. Paul juga bermain fantastis lewat sumbangan 19 angka.
Namun, itu tidak cukup karena pemain lain tampil di bawah form. Apalagi defense Teague amat ketat dan memaksa Paul untuk bekerja keras dan akhirnya tidak tampil maksimal.
"Saya tidak tahu bagaimana saya bisa menang. Dia (Paul) adalah pemain luar biasa. Kami hanya ke lapangan, bermain, dan melakukan defense. Kami juga mencoba sebisa mungkin mencegah orang itu (Paul) melakukan jump shot," kata Teague kepada ESPN.
ATLANTA - Los Angeles Clippers harus berjuang keras untuk menunjukkan konsistennya di NBA. Paska meraih enam kemenangan beruntun, performa pasukan
BERITA TERKAIT
- Final Four Proliga 2025: Hanya LavAni yang Belum Ternoda
- Arema Lakoni 2 Partai Kandang di Bali, Bukan Hanya Melawan Persebaya
- 2 Kartu Merah, Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025
- Cek Klasemen Final Four Proliga 2025: Jakarta LavAni Belum Terkalahkan
- Heri TMJ Juara Batulicin Open 2025, Raih Hadiah Biliar Terbesar di Indonesia
- Kelsey Robinson Masih Belum Bisa Bawa Electric PLN Raih Kemenangan