CMB Tawarkan Villa Seharga Rp3 Miliar
Senin, 14 Januari 2013 – 18:03 WIB
Sementara itu, Direktur PT Metropolitan Golden Management, Basari Bachri mengatakan Puri Dharmawangsa Villas Bali ini merupakan properti yang sangat potensial. Apalagi, Bali sebagai kawasan wisata yang sudah dikenal di seluruh dunia.
Baca Juga:
Dikatakan Basari Bachri, pembeli villa tersebut bisa langsung disewakan kepada publik. Ini lantaran CMB menggandeng PT Metropolitan Golden Management (MGM), operator Hotel Horison Grup sebagai pengelola operasional Villa.
"Ada beberapa unit yang juga dapat disewa seharga USD250 sampai USD400 semalam. Kami akan operasikan secara reguler untuk segmentasi kelas atas," kata Basari Bachri.(fuz/jpnn)
JAKARTA - PT Citra Mutiara Bestari meluncurkan produk properti berupa villa yang mengandalkan harmoni alam Bali. Proyek yang dibangun di atas lahan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gelar Rising Stars, Bank Saqu Rayakan Satu Tahun Perjalanan
- Gantikan Posisi Wulan Guritno, Chef Juna jadi Komisaris Independen PT Lima Dua Lima Tiga
- Kinerja BUMN Melesat di Tahun Ini, Dividen Tercapai 100% Senilai Rp 85,5 Triliun
- Pertamina Patra Niaga Regional JBB Sigap Atasi Kebocoran Pipa BBM di Cakung-Cilincing
- MR. DIY Bakal Melantai di Bursa, Tawarkan Saham Mulai Rp 1.650
- Bintang Sempurna Meraih 3 Penghargaan di Asian Print Awards 2024