Coba Nih Ragam Cuka Untuk Kesehatan
jpnn.com - CITA rasa asam segar menjadi salah satu rasa yang wajib hadir dalam beberapa masakan, demi menjaga rasa masakan cocok di lidah.
Selain jeruk nipis, asam jawa atau belimbing sayur, rasa asam juga bisa didapat dari cuka.
Jajaran botol cuka yang ada di pasaran cukup banyak, dari yang beraroma rempah, buah-buahan hingga biji-bijian. Sebelum belanja, yuk, kenali jenis-jenis cuka ini.
Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Care2:
1. Cuka putih (alias cuka suling)
Ini adalah jenis cuka yang paling umum di Amerika Utara jarang digunakan dalam makanan kecuali saat pengawetan. Inilah jenis cuka yang Anda gunakan saat membersihkan dan mendisinfeksi lantai, counter, peralatan dan jendela di sekitar rumah.
Cuka putih dibuat dari asam asetat atau etanol berbasis butiran dan diencerkan dengan air.
Seringkali merupakan ramuan dalam bumbu komersial, seperti saus tomat, saus salad dan di rumah, Anda bisa menambahkan sedikit susu untuk membuat pengganti buttermilk.
CITA rasa asam segar menjadi salah satu rasa yang wajib hadir dalam beberapa masakan, demi menjaga rasa masakan cocok di lidah.
- 5 Khasiat Cuka Sari Apel, Aman Dikonsumsi Penderita Penyakit Ini
- Obati Sakit Gigi dengan Menggunakan 4 Bahan Alami Ini
- Atasi Klamidia dengan Menggunakan 4 Pengobatan Alami Ini
- 7 Manfaat Cuka Sari Apel, Aman Dikonsumsi Penderita Penyakit Ini
- 4 Herbal untuk Penderita Asam Urat
- Rambut Indah Berkilau dengan Menggunakan 3 Bahan Alami Ini