Cobalah Cara Ini, Agar Anda Mudah Tidur
jpnn.com - MENDAPATKAN tidur cukup, merupakan suatu keharusan untuk kesehatan. Tidur cukup membantu menjaga bentuk badan, mencegah penyakit jantung diabetes dan banyak lagi.
Namun, adapula yang justru merasa kesulitan untuk memejamkan mata. Berikut beberapa tips agar Anda bisa mudah tidur, seperti dilansir laman Prevention, Minggu (24/7).
1. Jadikan sarapan sebagai makan terberat Anda.
Mencerna makanan membutuhkan energi, jadi jika Anda makan makanan berat di akhir hari, tubuh Anda harus bekerja keras untuk mencernanya saat Anda sedang mencoba untuk tidur.
Lebih baik, Anda makan makanan seimbang sepanjang hari sebagai gantinya.
2. Seimbangkan makanan ringan sebelum tidur Anda.
Menggabungkan karbohidrat dengan protein yang mengandung triptofan seperti secangkir sereal gandum dengan susu bebas lemak membuat Anda mengantuk.
Karbohidrat membantu melepaskan bahan kimia tidur ke dalam aliran darah, yang memberitahu otak Anda ketika akan tidur.
3. Makan ceri sebelum tidur.
MENDAPATKAN tidur cukup, merupakan suatu keharusan untuk kesehatan. Tidur cukup membantu menjaga bentuk badan, mencegah penyakit jantung diabetes
- Dunia Internasional Sudah Larang BPA, Pakar Polimer Ingatkan Risiko Kesehatan
- 7 Manfaat Rutin Minum Air Jahe Campur Bawang Putih, Ampuh Obati Batuk
- 6 Khasiat Air Kayu Manis Campur Daun Serai, Bantu Cegah Diabetes Menyerang Anda
- 4 Manfaat Kopi Campur Telur Ayam Kampung, Bikin Kolesterol Tidak Berkutik
- 5 Khasiat Air Bawang Merah Campur Cuka, Bikin Gairah Pasangan Makin Hot
- Redakan Diare dengan Mengonsumsi 5 Pengobatan Alami Ini