Coenen Sabet Empat Nomer Bergengsi TdS
Selasa, 04 Juni 2013 – 20:30 WIB
BATUSANGKAR - Setelah memacu sepeda tanpa henti sepanjang 208 kilometer dengan waktu tempuh 5 jam, 52 menit dan 29 detik (5:52:26), Johan Coenen dari Belgia yang tergabung dalam Team Differdange-Losch, akhirnya menjadi pebalap pertama yang menyentuh garis finis etape 3 Tour de Singkarak (TdS) 2013 di depan Istano Basa, Batusangkar, Sumatera Barat, Selasa (4/6).
Dengan keberhasilannya tersebut Johan Coenen keluar sebagai juara I etape III TdS untuk klasifikasi individu yang memulai balapan di Kota Padang Panjang.
Baca Juga:
Tempat kedua diraih oleh pebalap asal Australia Kristian Juel yang tergabung dalam Budget Forklifts dengan catatan waktu (5:55:45) dan bonus 06.
Posisi ketiga diraih oleh Wei Cheng Lee dari Action Cycling Team asal China Taipe dengan catatan waktu (5:55:45) dan bonus 04.
BATUSANGKAR - Setelah memacu sepeda tanpa henti sepanjang 208 kilometer dengan waktu tempuh 5 jam, 52 menit dan 29 detik (5:52:26), Johan Coenen
BERITA TERKAIT
- Update Ranking FIFA: Timnas Indonesia Menempel Vietnam
- Port FC Depak Pemain Asal Brasil, Bek Persib Ini Tetap Waspada
- Sang Juara Dunia MotoGP 2024 Jajal Motor RS-GP, Bos Aprilia: Bakal Menggila
- ACL 2: Kejar Target Juara Grup, Port FC Berambisi Kalahkan Persib
- Jejak Persib di Thailand, Maung Bandung Bisa Curi 3 Poin dari Port FC?
- Port FC vs Persib: Asnawi Mangkualam cs Sedang tak Baik-Baik Saja