ColorOS 11 Akhirnya Hadir di Oppo Reno 4F, Begini Cara Pembaruannya
ColorOS 11 juga meningkatkan dark mode yang tersedia pada stock Android dengan tiga skema warna dan tingkat kontras.
Selain itu, Oppo Relax 2.0 memungkinkan pengguna menciptakan kreasi white noise mereka sendiri, sekaligus menghadirkan koleksi suara yang lebih kaya dan imersif.
Oppo berkolaborasi dengan Google guna mewujudkan peluncuran dan pembaruan lebih cepat untuk ColorOS 11.
Peluncurannya pun sejalan dengan pengumuman Google Android 11.
Untuk gelombang pertama, sistem ColorOS 11 akan hadir di Reno 4F mulai 12 November.
Sementara itu, untuk model Oppo Find X2, Find X2 Pro dan Find X2 Pri edisi Automobili Lamborghini Edition pada 25 November 2020.
Cara memperbarui ke versi resmi ColorOS 11 ada dua cara bagi pengguna Reno4 F di Indonesia.
Pertama pengguna mengklik Pengaturan >> pembaruan perangkat lunak >> mendeteksi versi baru.
Oppo meluncurkan versi final ColorOS 11 berbasis Android 11 untuk pengguna Reno 4F di Indonesia.
- 3 Kreator Asal Surabaya Menjajal Teknologi AI di Oppo Find X8 Series, Ini Hasilnya
- UMKM Perempuan di Tanah Air Perlu Dukungan, Mastercard dan OPPO Ambil Bagian
- Oppo Rilis Sistem Operasi ColorOS 14, Berikut Daftar HP yang Dapat Pembaruan
- Oppo A38 Meluncur di Indonesia, Punya Baterai Besar, Harga Terjangkau
- Iklan Aplikasi Judi Online Muncul di Ponsel OPPO, Pemerintah Langsung Bergerak
- Oppo Find N3 Bakal Meluncur Bulan Depan, Ini Bocoran Spesifikasinya