Comatra Ungkap Pengalaman Pribadi Melalui Silence
"Bahkan setiap detail atau properti yang digunakan mengandung arti Silence," jelasnya.
Comatra berharap Silence bisa diterima baik di seluruh negara, terutama di Indonesia.
Menurutnya, lagu tersebut juga mewakili perasaan banyak orang.
“Aku rasa Silence relate banget dengan perasaan terpendam orang kebanyakan, yang enggaj bisa mengatakan perasaan sesungguhnya. Aku yakin gak semua orang bisa mengutarakan emosi, suara hati, dan pendapatnya karena sesuatu terjadi dalam hidupnya," tambah Comatra.
Lagu Silence dari Comatra sudah bisa dinikmati di berbagai platform musik.
Selain itu, Silence akan menjadi Original Soundtrack untuk sebuah film buatan Hong Kong pada 2023.
Lagu Silence itu bakal dinyanyikan kembali oleh penyanyi legendaris Hong Kong, Frances Yip yang punya hit berjudul Shanghai Tan. (ded/jpnn)
Penyanyi Comatra merilis lagu terbaru berjudul Silence yang terinspirasi dari pengalaman pribadi.
Redaktur & Reporter : Dedi Yondra
- 3 Keistimewaan Memori Baik, Lagu Baru dari Sheila on 7
- Bebas dari Penjara, Lina Mukherjee Kangen Cari Cuan
- In-ear-monitoring Baru dari Shure, Penuhi Kebutuhan Para Profesional di Bidang Musik
- Sheila On 7 Akhirnya Mempersembahkan Memori Baik
- Segera Digelar, IHEAC Audio Video Show 2024 Usung Konsep Bring Music Back Home
- Pendapatan Fantastis Ayus dan Nissa Sabyan di YouTube Jadi Sorotan