Copa America 2019: Alisson Becker Kalahkan Rekor Legenda Brasil
Senin, 01 Juli 2019 – 09:24 WIB

Kiper Brasil Alisson Becker menggagalkan tendangan pemain Paraguay dalam babak adu penalti di 8 Besar Copa America 2019. Foto: AFP
jpnn.com, RIO DE JANEIRO - Alisson Becker menjadi salah satu kunci keberhasilan Brasil menggenggam tiket semifinal Copa America 2019.
Kiper andalan Liverpool itu menjadi sosok yang sangat tangguh di bawah mistar gawang Brasil.
Hingga kini belum ada satu pun pemain lawan yang bisa menjebol gawang Alisson dalam waktu normal.
BACA JUGA: Ini Bukan Copa America Terbaik Buat Lionel Messi
Kehebatan Alisson semakin menjadi-jadi ketika Brasil mengalahkan Paraguay pada perempat final lalu.
Saat itu Alisson berhasil menepis satu tendangan penalti pemain Paraguay.
Baca Juga:
Brasil pun berhasil mengalahkan Paraguay melalui adu penalti dengan skor 4-3.
Secara total Alisson tidak kebobolan dalam empat laga Copa America 2019.
Alisson Becker menjadi salah satu kunci keberhasilan Brasil menggenggam tiket semifinal Copa America 2019.
BERITA TERKAIT
- Setelah Absen Satu Setengah Tahun, Neymar Kembali Dipanggil Memperkuat Brasil
- Liga Champions: Liverpool Beruntung Punya Kiper Seperti Itu
- Mimpi Berkuasa Lagi, Donald Trump versi Amerika Selatan Malah Terjerat Kasus Kudeta
- Tinggalkan Al-Hilal, Neymar Kembali ke Santos
- Vinicius Junior Pemain Pria Terbaik FIFA 2024
- Brasil Optimistis Melaju ke Piala Dunia 2026