Corpu Inspirasi
Oleh: Dahlan Iskan
Selasa, 21 Februari 2023 – 07:07 WIB
.jpeg)
Dahlan Iskan (Disway). Foto: Ricardo/JPNN.com
Ia menyadari hati ayahnya tidak tenang. Anak bungsu ini selalu dicari petugas keamanan. "Sering ada mobil tidak dikenal parkir di depan rumah," ujar sang ayah kepadanya.
Maka Syamsul ikut tes hakim dan jaksa. Ayahnya senang sekali.
"Lulus?" tanya sang ayah.
"Lulus dua-duanya".
"Anak hebat...".
"Pilih yang mana?" tanya Syamsul pada sang ayah.
"Tanya emakmu," jawab sang ayah.
Syamsul pun bertanya ke sang ibu.
Minggu ini Corpu Mahkamah Agung menarik perhatian publik. Salah satu pengajar pekan lalu adalah Rocky Gerung. Materi pelajarannya: filsafat hukum.
BERITA TERKAIT
- Tarif Tarifan
- Bamsoet Prihatin Muruah Pengadilan Rusak Akibat Rentetan Kasus Melibatkan Hakim
- Punya Segudang Penghargaan, Ririek Adriansyah Calon Kuat Dirut Telkom
- Cermin Sikka
- Ini Kata Menko Yusril soal Kasus Suap Hakim Rp 60 Miliar
- Datangi Kantor Komisi Yudisial, Paula Verhoeven Laporkan Hakim Sidang Perceraian