Cosmas Hendrikus Riberu; Dari Petinju Jadi Kartunis
Sempat Frustrasi ketika Harus Ganti Profesi
Selasa, 20 Maret 2012 – 00:20 WIB
Cita-citanya tidak hanya sebatas mengeruk keuntungan. Cece ingin mengenalkan kesenian kartun kepada masyarakat, khususnya penduduk di perkampungan Bali. Tentu saja, dengan memperkenalkan kesenian kartun, dia berharap agar masyarakat, terutama anak-anak, di kampung bisa belajar banyak tentang kartun dan siapa tahu ada penduduk kampung yang menekuni bidang kartun.
Dari segi bisnis, Cece berangan-angan agar kampung kartun nanti bisa menarik wisatawan dan mendongkrak ekonomi penduduk sekitar. Yang dipilih Cece bukan daerah yang sudah ramai turis, tapi pelosok yang masih sepi wisatawan. Target bisnis itu harus berjalan tahun ini. "Baik masyarakat maupun turis nanti bisa menyaksikan langsung bagaimana proses membuat kartun hingga menjadi kaus," tuturnya.
Apa hubungan tinju dengan kartun? Jawabannya ada pada diri Cosmas Hendrikus Riberu. Dari seorang petarung di ring, dia kini menjadi seniman kartun
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Eling Lan Waspada, Pameran Butet di Bali untuk Peringatkan Melik Nggendong Lali
- Grebeg Mulud Sekaten, Tradisi yang Diyakini Menambah Usia dan Menolak Bala
- AKBP Condro Sasongko, Polisi Jenaka di Tanah Jawara
- MP21 Freeport, Mengubah Lahan Gersang Limbah Tambang Menjadi Gesang
- Sekolah Asrama Taruna Papua, Ikhtiar Mendidik Anak-anak dari Suku Terpencil Menembus Garis Batas
- Kolonel Zainal Khairul: Pak Prabowo Satuan Khusus, Saya Infanteri dari 408