Cotton USA Perluas Jangkauan untuk Fashion Indonesia

Cotton USA Perluas Jangkauan untuk Fashion Indonesia
Fashion Show Cotton USA. Foto: Ist

COTTON USA™ melakukan penelitian dengan perusahaan penelitian Nielsen pada 2015 di 10 negara untuk mengetahui dampak mereknya.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa manfaat yang dirasakan konsumen terhadap Kapas AS adalah kenyamanan, berkualitas tinggi, dan breathability.

"Dengan memiliki lisensi COTTON USA™ dan MARK, produk-produk yang dihasilkan oleh pabrik/perusahaan textil Indonesia akan mendapatkan manfaat dari image positif kapas AS yang ada di pasar internasional maupun dari lokal,” kata Bruce. (flo/jpnn)

COTTON USA memperkenalkan inovasi teknologi terbaru yang bisa digunakan untuk meningkatkan kualitas dan kreativitas produksi tekstil fashion Indonesia.


Redaktur & Reporter : Natalia

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News